Menindaklanjuti Surat Edaran (SE) wakil rektor 1 IAIN Kediri nomor B-168/In.36/R1/PP.009/5/2022 tentang pelaksanaan Ujian Akhir Semester Genap 2021/2022, maka dengan ini diumumkan beberapa hal sebagai berikut :
Dhena Usthiana Haryanti – ENGLIE ARTICLE COMPETITION 2022
Mahasiswa Dhena Usthiana Haryanti berhasil memenangi English Learning Innovation (Englie) Article Competition, dan artikelnya akan dipublikasi pada 01 Februari 2022 Vol.3 No.1 ENGLIE ARTICLE COMPETITION